IHSG Masih Lesu, Saham-Saham Ini Tetap Menjadi Incaran Asing

Kokoinves.com – Pada awal pekan ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih belum mampu menunjukkan pergerakan positif. Koreksi yang terjadi sejak pekan lalu terus berlanjut, mencerminkan kondisi pasar yang masih tertekan. Pada perdagangan Senin, 18 November 2024, IHSG melemah sebesar 0,38%, ditutup di level 7.134,28. Aktivitas perdagangan cukup aktif dengan total nilai transaksi mencapai Rp10,16 […]

Laba Saham ANTM Capai Rp 2,23 Triliun Hingga Kuartal III

Kokoinves.com – PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mencatatkan kinerja keuangan yang solid sepanjang sembilan bulan pertama tahun 2024. Dengan laba bersih mencapai Rp 2,23 triliun. Laporan ini disampaikan oleh Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko ANTM, Arianto Sabtonugroho. Mengungkapkan bahwa meskipun capaian ini masih di bawah perolehan tahun lalu sebesar Rp 2,84 triliun atau turun 21,76%, […]

Debut Perdana Saham (BOAT) Newport Marine di Bursa Efek Indonesia: Naik 35%

Kokoinves.com – PT Newport Marine Services Tbk (BOAT), sebuah perusahaan yang bergerak di bidang layanan maritim, telah resmi mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia. Melalui proses Initial Public Offering (IPO) pada hari ini. Pada IPO ini, BOAT menawarkan 28,57% saham dari total modal yang ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO. Dengan harga awal sebesar Rp100 […]

Saham DAAZ Melonjak 25% Saat Resmi IPO di BEI: Emiten Komoditas Siap Garap Pasar Nasional

Kokoinves.com – PT Daaz Bara Lestari Tbk (DAAZ), perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan komoditas, secara resmi memulai debutnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin, 11 November 2024. Melalui Penawaran Umum Perdana Saham atau Initial Public Offering (IPO) ini, DAAZ berhasil menarik perhatian pasar. Dengan kenaikan harga saham yang signifikan, mencapai 25% di sesi […]

Saham FAST Anjlok 20% dalam Sepekan, Rugi Rp 557 Miliar Imbas Boikot

Kokoinves.com – Saham perusahaan pengelola dan pemegang merek KFC di Indonesia. PT Fast Food Indonesia Tbk (FAST), mengalami penurunan tajam hampir 20% dalam sepekan terakhir, menyusul laporan keuangan yang mengecewakan. Pada perdagangan Rabu (6/11/2024), saham KFC turun 7,10% menjadi Rp 340 per saham, dengan kapitalisasi pasar sebesar Rp 1,36 triliun. Sebelumnya, pada Selasa (5/11/2024), saham […]

Saham ADRO Melonjak 4% Berkat Rencana Pembagian Dividen Tambahan

Kokoinves.com – Saham ADRO atau PT Adaro Energy Indonesia Tbk, perusahaan yang bergerak di bidang batu bara, mengalami kenaikan yang signifikan lebih dari 4% pada perdagangan sesi pertama hari ini, Selasa (5 November 2024). Peningkatan ini didorong oleh antusiasme investor atas pengumuman rencana pembagian dividen tambahan oleh perusahaan kepada para pemegang sahamnya. Kenaikan Harga Saham […]

Laba Bersih Saham BCA Kuartal III/2024 Tumbuh 12,8%

Saham Kokoinves.com – PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) bersama dengan entitas anak usahanya melaporkan laba bersih saham BBCA sebesar Rp41,1 triliun untuk kuartal III/2024. Angka ini menunjukkan pertumbuhan 12,8% dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya (YoY). Pada kuartal III/2023, BCA berhasil mencatatkan laba bersih sebesar Rp36,4 triliun, yang berarti meningkat 25,8% dibandingkan dengan […]

5 Perusahaan Saham yang Sering Bagi Dividen di Indonesia

Kokoinves.com – Investasi saham yang sering bagi dividen selalu menjadi incaran bagi para investor. Dividen tidak hanya memberikan imbal hasil sebagai passive income, tetapi juga membantu dalam meningkatkan nilai modal. Artikel ini akan membahas beberapa perusahaan di Indonesia yang terkenal rutin membagikan dividen kepada para pemegang sahamnya. Apa Itu Dividen Saham? Dividen adalah bagian dari […]

Deviden atau Dividen? Pahami Perbedaannya

Kokoinves.com – Sebagai investor, penting untuk memahami perbedaan antara deviden atau dividen. Keduanya terkait dengan pembagian keuntungan perusahaan kepada pemegang saham. Namun, ada perbedaan dalam ejaan dan maknanya. Dalam artikel ini, kita akan membahas definisi, jenis-jenis, dan cara perhitungan dividen. Tujuannya agar Anda bisa memanfaatkannya sebagai pendapatan investasi yang lebih baik. Deviden dan dividen memiliki […]

Cara Menghitung Dividen yang Diterima Pemegang Saham

Kokoinves.com – Kami akan membahas cara menghitung dividen untuk pemegang saham. Faktor seperti laba bersih, proporsi saham, dan kebijakan dividen sangat penting. Kami juga akan jelaskan kapan dividen dibagikan dan pengaruhnya. Apa itu Dividen? Dividen adalah bagian dari laba bersih perusahaan yang dibagikan kepada pemegang saham. Ini sebagai imbalan atas investasi mereka. Di dunia investasi, […]